Teman
- teman kembali lagi dengan Google , Tidak puas - puasnya google mengeluarkan
pengeluaran terbarunya .
Kali
ini beralih ke kacamata . Namun kacamata ini bukan kacamata biasa teman - teman
. Ini adalah kacamata elektronik . Mau tau lebih lanjut ?
Apa itu Google Glass ?
Google Glass adalah kacamata elektronik
seperti gadget yang dapat menampilkan suatu informasi yang memiliki fungsi yang
sama seperti handphone , gadget serta komputer , dan dapat juga dikendalikan
dengan suara.
Intinya , Larry Page dan Sergey Brin si pendiri google itu meletakkan
monitor di depan mata penggunanya
Fitur dari Google Glass?
Untuk
menarik banyak konsumen , suatu gadget pasti mempunyai fitur yang menarik.
Begitu juga dengan Google Glass yang tidak kalah menariknya , karena dilengkap
dengan beberapa fitur . Inilah fitur - fitur Google Glass :
1. Pengambilan foto dan rekam video
.
Mungkin
sama saja ya jika kita bandingkan dengan gadget yang biasa kita gunakan . Namun Google Glass ini berbeda, Google
Glass dilengkapi dengan sensor suara . Jadi
, jika kita mengatakan “take a picture” secara otomatis Google Glass
akan mengambil foto secara otomatis.
2. Fitur Jejaring Sosial
Tidak lupa dengan jejaring sosial seperti facebook ,
twitter dan fitur utama google yaitu
Google Docs . Dimana kita dapat sharing data , foto, video kepada teman dan keluarga kita .
3.
GPS
Google Glass juga menyeduakan google maps yang akan tampil
beberapa centimeter saja didepan mata
pengguna.
4. Send Message
Yang unik disini adalah jika kita mnegucapkan “Hallo” ,
maka otomatis kata “Hallo” akan
tertulis di penulisan pesan .
5. Google Translate
Bagi penderita tuna rungu , penggunaan Google Glass ini
akan menjadi alternative loh teman -
teman . Jika ada seseorang yang mengirim voice note
. Secara otomatis suara tersebut akan
terkonversikan ke dalam bentuk tulisan
yang akan ditampilkan ke dalam
layar.
Selain itu ada juga yang unik loh dari Google Glass ini .
Kita dapat menggerakkan layar ke
bawah dengan menyetuh frame dari Google Glass itu .
Lalu
bagaimana cara menggunakan Google Glass ?
Sama
seperti penggunaan ipad , gadget lainnya yang hanya menekan power untuk
membukanya . Tapi berbeda dengan Google Glass yang dilengkapa dengan kontrol
suara .Menurut info yang saya baca , untuk mengaktifkan Google Glass . Pengguna
harus memajukan kepalanya ke depan 30 derajat dan mengatakan “OK Glass”.
Untuk
mengaktifkan dan menggunakan GPS cukup mudah , kita hanya mengatakan “Take me
Gunadarma University” . Maka GPS akan menampilkan peta dan menuntun kita menuju
lokasi yang hendak kita tuju. Menarik kan teman - teman !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar